BlackBerry Q5 - Mengubah folder, daftar tugas, atau entri pada aplikasi Remember

background image

Mengubah folder, daftar tugas, atau entri pada aplikasi

Remember

Ubah entri

1.

Pada aplikasi Remember, ketuk satu entri.

2.

Lakukan perubahan.

3.

Ketuk Simpan.

Mengonversi entri menjadi catatan atau tugas

Bergantung pada akun email Anda, ketika mengubah entri pada aplikasi Remember, Anda dapat mengonversi formatnya,
contoh, dari catatan menjadi tugas.

1.

Ketuk nama folder atau, jika entri tidak disimpan ke folder, ketuk Belum diarsipkan.

Panduan Pengguna

Produktivitas dan kerja

297

background image

2.

Ketuk Tugas atau Catatan.

3.

Pilih folder atau ketuk Tidak Ada.

Pindah entri ke folder lain

Jika Anda sudah memasang BlackBerry Balance di perangkat Anda, entri yang diasosiasikan dengan akun kerja tidak
dapat dipindah ke folder non-kerja. Juga, jika folder kerja secara spesifik ditetapkan untuk catatan atau tugas (contoh,
folder yang disinkronkan dengan akun email yang didukung oleh Microsoft Exchange ActiveSync), Anda mungkin tidak
dapat memindah entri di dalam folder itu.

1.

Pada aplikasi Remember, sentuh dan tahan satu entri.

2.

Ketuk

, dan pilih lokasi baru untuk entri itu.

3.

Ketuk Pindah.

Mengubah warna folder atau daftar tugas

1.

Pada aplikasi Remember, sentuh dan tahan satu folder atau daftar tugas.

2.

Ketuk

.

3.

Ketuk warna.

4.

Ketuk Simpan.